Bab 137
...
Menjelang pukul 4 sore, Bernard masuk ke ruang tamu vila dengan penuh amarah.
Di ruang tamu, Karina sedang berbaring santai di sofa.
Dengan masker di wajahnya, dia menonton drama melalui tablet di tangannya.
Dia terkejut mendengar suara pintu yang terbuka dengan keras.
Melihat wajah Bernard yang sangat suram, jantungnya pun berdegup kencang.
Bernard melangkah mendekat, aura kuatnya menekan Karina, membuat gadis itu hampir tidak bisa bernapas.
Dia menahan amarahnya yang bergejolak, suaranya terdengar sedingin es.
"Apa kamu pergi menemui Sania?"
Karina dengan cepat mencopot masker wajahnya, matanya berkilat.
Wanita itu ... mengadukannya?
Secepat ini?
Dia menghindari tatapan Bernard dengan rasa bersalah dan membela dirinya dengan suara pelan.
"Ng ... nggak, aku hanya nggak sengaja ketemu dengannya saat pergi makan."
Bernard sama sekali tidak ingin mendengar omong kosongnya.
Tatapan pria itu dingin, tanpa sedikit pun kehangatan. "Besok, kamu pindah keluar."
Karina tiba-tiba mendongak,

Locked chapters
Download the Webfic App to unlock even more exciting content
Turn on the phone camera to scan directly, or copy the link and open it in your mobile browser
Click to copy link