Bab 199
Sama seperti hasil pemeriksaan medis Naomi, semuanya tetap tersimpan rapat untuk sementara waktu ini.
Sementara itu ...
Setelah beristirahat selama dua malam di rumah sakit, kelelahan dan ketakutan Naomi berangsur lenyap. Setelah semuanya membaik, tempat pertama yang dia tuju adalah Grup Bristol.
Baru saja tiba di lantai kantornya, ia sudah mendengar dua pegawai muda di area istirahat berbisik-bisik.
"Katanya wakil kepala Departemen Pemasaran yang baru itu masih kerabat keluarga Bristol."
"Dia mantan napi yang baru keluar penjara yang sudah ditendang Grup Orelia. Nggak kusangka, dia masih punya muka untuk jadi wakil kepala di sini? Dia pikir kerja di Departemen Pemasaran itu enak? Tinggal duduk dan uang mengalir?"
Ketika mendengar semua itu …
Yenna pun angkat bicara.
"Kemarin, Molly baru keluar dari penjara. Begitu sampai di kantor Pak Roberto, dia langsung merebut posisi wakil kepala Departemen Pemasaran."
"Sudah kuduga."
Naomi hanya menanggapi dengan tatapan datar.
Sebagai sepupu Rob

Locked chapters
Download the Webfic App to unlock even more exciting content
Turn on the phone camera to scan directly, or copy the link and open it in your mobile browser
Click to copy link